Kata Jokowi, bendungan Pamukkulu akan menanggulangi banjir, dan untuk pembangkit listrik dan buat mengairi sawah.