22 Jan 2025

PERTAMINA Luncurkan Program Akselerasi Keberlanjutan untuk Masa Depan

news

7 Jul 2024, 06:37
PERTAMINA meluncurkan Sustainability Accelerator Program sebagai bagian dari komitmennya terhadap pembangunan berkelanjutan. Program ini bertujuan untuk mempercepat inisiatif keberlanjutan dalam operasional perusahaan, sekaligus mendorong inovasi yang ramah lingkungan di industri energi.

Video Lainnya

00:15 BALIKPAPAN TELEVISI HUT KE-14
X