Presiden Joko Widodo melakukan kunjungan dan mengecek harga kebutuhan pokok di Pasar Seketeng Sumbawa Nusa Tenggara Barat.