23 Jan 2025

Sempat Gagal 2 Kali, Seorang Anak Yatim Piatu Ubah Nasib Menjadi Bintara Polri

news

5 Des 2023, 01:56
Miliki nama lengkap Bintang David Sayangbati, ia merupakan seorang pemuda yang berhasil menyulap nasibnya menjadi Bintara Polri, meski tidak memiliki Ayah dan Ibu.
Bintang David ayangbati merupakan pemuda asal Kabupaten Minahasa Utara, Sulawesi Utara.

Video Lainnya

00:15 BALIKPAPAN TELEVISI HUT KE-14
X